JAM TAMBAHAN AUDIT SERTIFIKASI IATF 16949 

JAM TAMBAHAN AUDIT SERTIFIKASI IATF 16949 

Untuk mendukung metodologi penghitungan hari audit berbasis risiko, IATF telah memutuskan agar lembaga sertifikasi memfokuskan lebih banyak waktu pada masalah kinerja yang menimbulkan risiko bagi pelanggan, untuk mendukung persyaratan Peraturan IATF Edisi Selengkapnya »

IATF 16949 MENCAKUP SEMUA SUKU CADANG SERVIS/PENGGANTI

IATF 16949 MENCAKUP SEMUA SUKU CADANG SERVIS/PENGGANTI

Artikel ini menjelaskan terkait perubahan ketentuan perusahaan yang bisa disertifikasi IATF 16949., kami pernah juga memberikan link tulisan yang hampir sama terkait part after market yang manufaktur(pabrik)nya bisa disertifikasi IATF 16949, baca Selengkapnya »

ALASAN DAN KETENTUAN SPECIAL AUDIT SISTEM IATF 16949

ALASAN DAN KETENTUAN SPECIAL AUDIT SISTEM IATF 16949

Lembaga sertifikasi melakukan SPECIAL AUDIT terhadap klien yang disertifikasi untuk: untuk menyelidiki keluhan kinerja sebagai respons terhadap perubahan sistem manajemen mutu klien perubahan signifikan di situs klien; akibat sertifikat yang ditangguhkan untuk Selengkapnya »

BAGAIMANA KOMPETENSI AUDITOR IATF 16949 DARI BADAN SERTIFIKASI KITA?

BAGAIMANA KOMPETENSI AUDITOR IATF 16949 DARI BADAN SERTIFIKASI KITA?

Artikel ini respon dari perubahan Rules for achieving and maintaining IATF Recognition IATF Rules 5th Edition yang nantinya akan menjadi edisi ke-6 Di point perubahan  Rules for achieving and maintaining IATF Recognition IATF Selengkapnya »

INTERNAL AUDIT KURANG PAS KALAU BELUM MENGACU KE ISO 19011,

INTERNAL AUDIT KURANG PAS KALAU BELUM MENGACU KE ISO 19011,

Di pasal 7.23 IATF 16949 tentang Kompetensi Internal Auditor, dinyatakan bahwa HARUS ada proses yang terdokumentasi untuk memverifikasi kompetensi auditor, kemudian dinyatakan lagi lihat ISO 19011. Pertanyaannya bentuk Dokumen yang sesuai referensi Selengkapnya »

PART AFTER MARKET KINI MASUK RUANG LINGKUP SISTEM IATF 16949

PART AFTER MARKET KINI MASUK RUANG LINGKUP SISTEM IATF 16949

The IATF decided to modify the eligibility requirements to include all service/replacement parts. Sebelumnya dalam tulisan kami di link https://www.improvementqhse.com/7-tips-untuk-siap-mempunyai-sistem-iatf-16949/, menyatakan bahwa jenis produk untuk sistem IATF 16949 bukan termasuk SPARE PART, Selengkapnya »

UPDATE CSR GM – PENGALAMAN PIHAK LAIN ADALAH GURU YANG PALING BAIK

UPDATE CSR GM – PENGALAMAN PIHAK LAIN ADALAH GURU YANG PALING BAIK

Mengenai apakah dan konsep CSR, bisa dilihat di link ini: https://www.improvementqhse.com/customer-requirement-cr-dan-customer-specific-requiement-csr-2/ Ketika ada CSR yang berubah, misalkan dari General Motor, pasti perubahan ini disebabkan suatu hal dan tujuannya memperbaiki sistem yang saat Selengkapnya »

BAGAIMANA ASPEK KOMPETENSI BISA BIKIN GAGAL AUDIT?

BAGAIMANA ASPEK KOMPETENSI BISA BIKIN GAGAL AUDIT?

Pembahasan ini diambil dari SI 7.2.1 Automotive Certification Scheme for IATF 16949 Perlu ditetapkan dan dijalankan cara mengidentifikasi pelatihan dan Kesadaran dan pencapaian kompetensi semua pekerja, terutama yang langsung mempengaruhi persyaratan produk dan Selengkapnya »

PAHAMI 4 DOKUMEN (MANUAL) INI DULU DARIPADA GAGAL SERTIFIKASI IATF 16949

PAHAMI 4 DOKUMEN (MANUAL) INI DULU DARIPADA GAGAL SERTIFIKASI IATF 16949

1 RULES FOR ACHIEVING AND MAINTAINING IATF RECOGNITION Beberapa waktu lalu ada calon client kami, yang membuat part untuk kendaraan, dan ingin mendapatkan sertifikasi IATF 16949, kami saat itu diundang untuk presentasi Selengkapnya »

MEMBUAT CONTINGENCY YANG EFEKTIF

MEMBUAT CONTINGENCY YANG EFEKTIF

MEMBUAT CONTINGENCY YANG EFEKTIF PERTANYAAN dari FAQ tentang Contingency Plan (https://www.iatfglobaloversight.org/wp/wp-content/uploads/2022/05/IATF-16949-FAQs_May-2022.pdf) Apa langkah kunci untuk mengembangkan Contingency Plan yang efektif?   JAWAB Perusahaan diharuskan untuk menunjukkan bahwa ia telah dikembangkan dan diimplementasikan Selengkapnya »

 

Category Archives: Coretools

APASIH FTA? DAN BAGAIMANA KOMBINASIKAN DENGAN FMEA?

Teknik Fault Tree Analysis diperkenalkan oleh Bell Telephone Laboratories pada tahun 1962, pada evaluasi safety sistem intercontinental Minuteman Missile. Perusahaan Boeing meningkatkan teknik ini dan memperkenalkan program komputer untuk analisa kualitatif dan kuantitatif FTA. Sekarang ini FTA banyak digunakan untuk

KENAPA NILAI PPK/CPK 1.33 ATAU 1.67

Ini sering jadi pertanyaan saat diskusi atau training Statistical Process Control (SPC), kenapa Ppk/Cpk itu bernilai 1.33 atau 1.67? Untuk menjawabnya perlu memahami Ppk/Cpk terlebih dahulu dan formulanya. Ppk/Cpk adalah perbandingan terukur (kuantatif data variable) terhadap tuntutan pelanggan, tuntutan itu

IDENTIFIKASI FAKTA MASALAH SECARA DETAIL DAN LENGKAP ADALAH KUNCI KEBERHASILAN PROBLEM SOLVING

Banyak yang bilang, langkah di awal tidak benar, maka tidak benar seterusnya, hal ini karena butuh usaha ekstra untuk kembali lagi ke kondisi awal, kalaupun disuruh extra ya mesti ditambah bayarannya, kalau tidak ditambah maka akhirnya masalah itu akan tetap

MENINGKATKAN KEMAMPUAN DENGAN PROBLEM SOLVING

Chaplin (2001) dalam kamus lengkap psikologi menyatakan bahwa pemecahan masalah adalah proses yang tercakup dalam usaha menemukan urutan yang benar dari alternatif-alternatif jawaban yang mengarah pada satu sasaran atau ke arah pemecahan yang ideal. Pada umumnya suatu keputusan dibuat dalam

APA SIH YANG DIMINTA STATISTICAL PROCESS CONTROL (SPC)

Di beberapa tulisan di www.improvementqhse.com, menampilkan informasi terkait SPC. Inti SPC di IATF 16949 adalah mempelajari apakah proses itu STABIL dan MAMPU? Nah di sistem IATF 16949 difokuskan pada data special characteristic saja. Untuk keseluruhan SPC bisa dilihat di gambar

MASALAH SELALU SOLVED MELALUI TIGA ACTION INI

Saat itu memang ada issue kelembaban yang sudah kami selesaikan, tetapi mungkin karena sharing penjelasan keberhasilan perbaikan ke leader produksi yang kurang, membuat masalah kelembaban berulang dan action perbaikan dinilai lambat. Sharing di tulisan ini terjadi di Industri printing, stiker

9 MASALAH MANUFAKTUR LOKAL DAN 4 TEMUAN TERBESAR IATF 16949

Dilaporkan di https://www.iatfglobaloversight.org/statistics/ tentang temuan audit IATF 16949, ada 4 aspek terbesar temuan major/minor IATF 16949: Problem Solving (perbaikan atau pencegahan) Coretool (APQP-CSR, FMEA+Control Plan, MSA, SPC-termasuk statistic tool) Contingency Plan TPM Ini juga dibahas di link: http://www.improvementqhse.com/10-temuan-major-minor-terbanyak-di-sistem-iatf-16949/. Dari beberapa

MAU LEBIH CEPAT DAN AKURAT IMPROVEMENTNYA? PAKAI ANALISA VARIAN SAJA.

Saat ada ide improvement, pastilah kita analisa dalam sample kecil dulu, mengamati hipotesa ide improvement dengan beberapa sample, alasannya biar cepat dapat kesimpulan awal. Kalau hipotesa dengan sample kecil sesuai, maka coba lakukan beberapa kali, bila hasil uji hipotesa sesuai

PAKAI STATISTIK AGAR ORANG BERUBAH

Di sistem IATF 16949 dinyatakan bahwa improvement itu adalah mengurangi variasi. Variasi? Ya, industri yang unggul adalah industri yang bisa mengelola variasi. Misalkan minuman Soda yang terkenal di seluruh dunia. Apakah rasa minuman itu berbeda di kota Bekasi atau Karawang?

HIDUPKAN TQM DENGAN SIX SIGMA – RESUME TRAINING TQM – MARET 2023

Point penting TQM  (QUALITY MANAGEMENT MANAGEMENT) bisa kita lihat dari kata TOTAL-nya, makna TOTAL salah satunya menciptakan sistem yang meliputi aspek yang lengkap alias menyeluruh. Yang menarik saat training dilakukan ada salah satu peserta ada yang bertanya, tentang bagaimana dengan

MENGETAHUI ADA PERUBAHAN DARI POLA DATA (STUDI KASUS PROSES WELDING)

Perubahan itu krusial, kenapa?? Karena dalam studi tentang  perubahan dikatakan bahwa penyebab recall kendaraan 68% karena adanya perubahan tidak tuntas. Demikian juga di kegiatan bisnis, pasti harus dijalankan apa yang menjadi kesepakatan awal (bisa itu disebut New Project/New Produk/New Model),

Open chat
Need Help?
hello, ada yang bisa kami bantu?

oh ya bapak/ibu, kami ada layanan Improvement di Proses, namanya Free Assessment Proses, dilakukan 1-2 hari, cukup dengan mengganti akomodasi Konsultannya saja, tertarik?